HARIANE JOGJA – Buku Awisan Dalem Batik akan dibagikan dalam Simposium Internasional Kebudayaan Jawa 2023 hari kedua, Jumat, 9 Maret 2023.
Buku yang memuat tentang berbagai motif batik yang menjadi pakaian Keraton Yogyakarta itu dibagikan kepada peserta simposium yang hadir.
Buku yang dirilis pada hari yang sama itu juga menjelaskan berbagai motif batik yang masuk dalam larangan tertentu.
“Untuk detailnya seperti apa, akan dibahas lebih lanjut di sesi tersebut dan bukunya akan diagikan gratis bagi yang hadir di hari kedua simposium,” sebut KPH Notonegoro dikutip dari laman resmi Pemprov DIY.
Simposium Internasional Kebudayaan Jawa 2023
Diberitakan, International Symposium on Javanese Culture 2023 digelar selama dua hari mulai Kamis, 9 Maret 2023 di The Kasultanan Ballroom Royal Ambarrukmo.
Selama dua hari tersebut, simposium akan menghadirkan 4 sesi diskusi. Sesi 1 dan 2 akan digelar pada hari Kamis, sedangkan pada Jumat, akan dilaksanakan sesi 3 dan 4 serta satu sesi gelar wicara yang akan mengajak masyarakat Mengenal Lebih Dekat Keraton Yogyakarta.
Simposium Internasional Kebudayaan Jawa 2023 dihadiri oleh praktisi, akademisi, dan peneliti itu adalah rangkaian kegiatan Mangayubagya Tingalan Jumenengan Dalem atau peringatan kenaikan tahta Sri Sultan Hamengku Buwono X sebagai Raja Keraton Yogyakarta 34 tahun.
Melalui tema simposium, ‘Vegetasi: Makna dan Fungsinya dalam Menjaga Kelestarian Alam dan Tradisi di Keraton Yogyakarta’ ingin mengajak kembali masyarakat terutama generasi muda untuk mengenal kembali dan peduli dengan vegetasi yang ada di lingkungannya.
- 1
- 2
Penulis dan Editor
-
Admin
-
Zakie Hakim
Kurangi Emisi Karbon dan Polusi, PLN Icon Plus Akan Bangun PLTS Atap di Kota Semarang
Jadwal dan Syarat Seleksi CASN 2023 di Bantul untuk Honorer, Wajib Sertakan Dokumen Ini
Resmi, Sumbu Filosofi Yogyakarta Ditetapkan Jadi Warisan Budaya Dunia oleh UNESCO
Ditunda Hingga 19 September, Ini Jadwal Rekrutmen CASN 2023 Terbaru
Kasus Pembuangan Bayi di Berbah Sleman Terungkap, Tersangka Terancam 10 Tahun Penjara
Rekrutmen CPNS dan PPPK Dibuka Mulai 17 September 2023, Simak Syarat dan Ketentuan Lengkapnya
Prakiraan Awal Musim Hujan di Jogja, Wilayah Kulon Progo Jadi yang Pertama
Diskon Tiket Kereta untuk Penumpang Disabilitas Mulai 17 September 2023, Berikut Ketentuan Lengkapnya
Jadwal Konser Gildcoustic September 2023, Siap Nyanyi Nemen di Kota-kota Ini
Gelar Pelatihan Manajemen Bisnis Komunitas, Dayasos dan Terimakasih Indonesia Gandeng Para Petani Muda di 5 Provinsi
BUDAYA
4 Tradisi 1 Suro di Berbagai Daerah yang Unik, Ada Kirab hingga Memandikan Keris
4 Ritual Malam 1 Suro Masyarakat Jawa, Bertapa Hingga Memandikan Pusaka
GAYA HIDUP
Jadwal Konser Gildcoustic September 2023, Siap Nyanyi Nemen di Kota-kota Ini
Jadwal Festival Prawirotaman 2023 : Ada Fashion Show, DJ Performance hingga Bazaar Kreatif
HARIANESIA
OLAHRAGA
Drama Kylian Mbappe vs PSG , Marcus Rashford Diincar Sebagai Pengganti
9 Layanan Perusahaan Konsultan Buro Happold pada Stadion JIS yang Dianggap Tak Penuhi Standar FIFA
PENDIDIKAN
ZODIAK
Sifat Weton Jumat Wage yang Dinaungi Lintang Magelut dan Laku Pandita
Informasi Lengkap Weton Kelahiran 8 Februari 2023: Mulai dari Karakter, Pekerjaan, dan Jodoh
VIDEO
Kurangi Emisi Karbon dan Polusi, PLN Icon Plus Akan Bangun PLTS Atap di Kota Semarang
Jadwal dan Syarat Seleksi CASN 2023 di Bantul untuk Honorer, Wajib Sertakan Dokumen Ini
Resmi, Sumbu Filosofi Yogyakarta Ditetapkan Jadi Warisan Budaya Dunia oleh UNESCO
Ditunda Hingga 19 September, Ini Jadwal Rekrutmen CASN 2023 Terbaru
Kasus Pembuangan Bayi di Berbah Sleman Terungkap, Tersangka Terancam 10 Tahun Penjara
Rekrutmen CPNS dan PPPK Dibuka Mulai 17 September 2023, Simak Syarat dan Ketentuan Lengkapnya
Prakiraan Awal Musim Hujan di Jogja, Wilayah Kulon Progo Jadi yang Pertama
Diskon Tiket Kereta untuk Penumpang Disabilitas Mulai 17 September 2023, Berikut Ketentuan Lengkapnya
Jadwal Konser Gildcoustic September 2023, Siap Nyanyi Nemen di Kota-kota Ini
Gelar Pelatihan Manajemen Bisnis Komunitas, Dayasos dan Terimakasih Indonesia Gandeng Para Petani Muda di 5 Provinsi