4 Fakta Film Para Betina Pengikut Iblis, Judulnya Tuai Kontroversi

Film Para Betina Pengikut Iblis dibintangi oleh Adipati Dolken, Mawar de Jongh, Hanggini, dan Safa Fajira. Pemeran-pemeran tersebut diketahui tidak sering bermain film horor.

Sebelumnya, Adipati Dolken pernah membintangi film horor Pocong Keliling dan Bayi Ajaib. Sedangkan Sara Fajira sempat membintangi film horor Kabut dan Bayi Ajaib.

Sementara itu Mawar de Jongh pernah membintangi film horor Tumbal: The Ritual dan Puisi Cinta yang Membunuh.

Dapat peran di film horor pertamanya, aktris Hanggini mengunggah poster film yang dibintanginya ini dan mendapatkan komentar romantis dari kekasihnya.

lop u mbah dukun,” tulis Luthfi Aulia yang juga merupakan seorang penyanyi.

3. Menuai Kritik dari Netizen

Poster film Para Betina Pengikut Iblis juga diunggah ke Instagram @film_indonesia yang kolom komentarnya diwarnai dengan kritik netizen soal judul yang tak pantas.

Netizen menilai bahwa judulnya terlalu kasar karena dipilihnya kata ‘betina’ daripada kata ‘wanita’ atau ‘perempuan’.

Judulnya kasar banget, padahal ada pilihan lain, wanita, perempuan, gadis,” tulis akun @deden_ep.

“Why BETINA why ?!!,” tulis akun @dewilasmawati.

Tak hanya itu, ada juga menyarankan beberapa judul yang tampak lebih baik seperti pada komentar di bawah ini.

Kata Betina nya ga bagus . Mending langsung aja “para pengikut iblis” jadi gausa pake betina/jantan,” tulis akun @adhe.sist004.

BACA JUGA:  Sinopsis Insidious The Red Door Film Horor Terbaru dan Jadwal Tayangnya di Indonesia

WANITA PENGIKUT IBLIS aja ga si , BETINA lebih menjuru untuk penyebutan jenis kelamin hewan,” tulis akun @dmzak_.

Admin