HARIANE JOGJA – Menjelang Ramadhan, Nyadran Agung Kulon Progo 2023 akan diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Kulon Progo bersama Dinas Kebudayaan.
Kegiatan yang akan digelar di Alun-alun Wates ini merupakan bagian dari Calendar of Cultural Events 2023 Dinas Kebudayaan Kulon Progo.
Selain itu, kegiatan ini juga sebagai bentuk perhatian Pemkab Kulon Progo dalam mengangkat kearifan lokal masyarakat serta melestarikan adat dan tradisi lokal.
Event Kulon Progo 2023 ini biasa diadakan setiap tahun. Namun, saat pandemi Covid-19 selama dua tahun lalu, kegiatan ini hanya digelar secara sederhana dan terbatas.
Jadwal dan Agenda Nyadran Agung Kulon Progo 2023
Nyadran Agung Kulon Progo yang akan digelar pada 13-14 Maret 2023 ini akan mengusung 20 gunungan, dengan tiga gunungan utama yang berisi apem, hasil bumi dan nasi.
Dilansir dari Dinas Kebudayaan Kulon Progo, berikut merupakan agenda kegiatan Nyadran Agung Kulon Progo.
1. Mujahaddah
Mujahaddah akan dilaksanakan pada 13 Maret 2023, pukul 19.30 WIB. Bertempat di Alun-alun Wates, acara ini akan diisi oleh Gus Muwafiq ( K.H. Ahmad Muwafiq) dan kesenian hadroh dari kelompok Tsamrotul Fuadiyah.
2. Nyadran Agung
Kirab Gunungan akan diselenggarakan pada Selasa, 14 Maret 2023 pukul 13.00 WIB.
Kirab ini akan diikuti 12 Kapanewon sekitar Kabupaten Kulon Progo dan BUMDse-Kulon Progo.
Adapun rute yang akan dilalui yaitu mulai dari halaman DPRD Kulon Progo menuju Alun-alun Wates, Kulon Progo.
3. Pagelaran Wayang Kulit
Pagelaran wayang kulit akan dilaksanakan Selasa, 14 Maret 2023 semalam suntuk dari pukul 20.00 WIB.
- 1
- 2
Penulis dan Editor
-
Admin
-
Tri Lestari
Jembatan Gantung di India Ambruk Kedua Kalinya, Satu Orang Dikabarkan Hilang
7 Tempat Wisata Di Sedayu Bantul, Asyik Berpetualang di Alam Bebas Plus Studio Film
Pertandingan Indonesia Vs Palestina, Erick Thohir: 10 Persen untuk Rakyat Palestina
5 Tips Mengembalikan Produktivitas Kerja, Bisa Dicoba Setelah Masa Libur Panjang
Hasil Survei 3 Capres Terbaru : Prabowo dan Ganjar Saling Salip, Bagaimana dengan Anies?
Detail Bonus Atlet SEA Games 2023, Totalnya Cukup Fantastis
Bonus Atlet Indonesia SEA Games 2023 Capai Rp 289 Miliar, Berikut Rinciannya
Sejarah Berdirinya Organisasi PSHT, Kuat Sejak 1922 Hingga Hari Ini
Rampung Wamil, DJ Young K DAY6 Akan Kembali Muncul di Program Kiss The Radio
War Tiket FIFA Match Day Hari Pertama, 1 Jam Pasca Dibuka Langsung Ludes
BUDAYA
Sejarah Berdirinya Organisasi PSHT, Kuat Sejak 1922 Hingga Hari Ini
Jadwal Festival Van der Wijck 2023 di Sleman, Ada 8 Pertunjukan Menarik
GAYA HIDUP
7 Tempat Wisata Di Sedayu Bantul, Asyik Berpetualang di Alam Bebas Plus Studio Film
Pertandingan Indonesia Vs Palestina, Erick Thohir: 10 Persen untuk Rakyat Palestina
HARIANESIA
OLAHRAGA
Pertandingan Indonesia Vs Palestina, Erick Thohir: 10 Persen untuk Rakyat Palestina
Detail Bonus Atlet SEA Games 2023, Totalnya Cukup Fantastis
PENDIDIKAN
ZODIAK
Sifat Weton Jumat Wage yang Dinaungi Lintang Magelut dan Laku Pandita
Informasi Lengkap Weton Kelahiran 8 Februari 2023: Mulai dari Karakter, Pekerjaan, dan Jodoh
VIDEO
Jembatan Gantung di India Ambruk Kedua Kalinya, Satu Orang Dikabarkan Hilang
7 Tempat Wisata Di Sedayu Bantul, Asyik Berpetualang di Alam Bebas Plus Studio Film
Pertandingan Indonesia Vs Palestina, Erick Thohir: 10 Persen untuk Rakyat Palestina
5 Tips Mengembalikan Produktivitas Kerja, Bisa Dicoba Setelah Masa Libur Panjang
Hasil Survei 3 Capres Terbaru : Prabowo dan Ganjar Saling Salip, Bagaimana dengan Anies?
Detail Bonus Atlet SEA Games 2023, Totalnya Cukup Fantastis
Bonus Atlet Indonesia SEA Games 2023 Capai Rp 289 Miliar, Berikut Rinciannya
Sejarah Berdirinya Organisasi PSHT, Kuat Sejak 1922 Hingga Hari Ini
Rampung Wamil, DJ Young K DAY6 Akan Kembali Muncul di Program Kiss The Radio
War Tiket FIFA Match Day Hari Pertama, 1 Jam Pasca Dibuka Langsung Ludes