Tips Ampuh Berhenti Merokok Bagi Perokok Berat, ini 7 Rahasianya

Dikutip dari laman Kemenkes, jika para perokok mengikuti tips-tips ampuh berhenti merokok, dan berhasil mengubah kebiasaan merokok, maka akan merasakan maanfaat yang luar biasa bagi kesehatan tubuh antara lain :

1. Dalam 20 menit pertama, tekanan darah, denyut jantung dan aliran darah tepi pada seseorang akan membaik.

2. Dalam 12 jam berikutnya, hampir semua nikotin dalam tubuh sudah dimetabolisme.

3. Dalam 48 jam nikotin mulai tereliminasi dari tubuh.

4. Dalam 5 hari, sebagian besar metabolit nikotin dalam tubuh sudah hilang.

5. Dalam 2 sampai 6 minggu, fungsi silia saluran nafas dan fungsi paruh pun akan membaik, serta nafas pendek dan batuk-batuk akan berkurang.

6. Dalam 1 tahun, risiko penyakit jantung koroner menurun.

7. Dalam 5 tahun, risiko stroke menurun pada level yang sama seperti orang yang tidak pernah merokok.

8. Dalam 10 tahun, semua penyebab mortalitas dan risiko penyakit jantung koroner menurun pada level yang sama seperti orang yang tidak pernah merokok.

BACA JUGA:  3 Tips Olahraga yang Baik, Nomor Satu Sepele Tapi Berpengaruh Besar

Dengan mempraktikkan tips tersebut mulai dari sekarang maka para perokok bisa belajar berhenti merokok secara perlahan. Semakin cepat para perokok berhasil lepas dari kebiasaan merokok maka akan ada banyak keuntungan yang menanti.

Demikian beberapa tips ampuh berhenti merokok, dan manfaatnya bagi kesehatan ketika perokok meninggalkan kebiasaan merokok.semoga dapat dijadikan acuan.****

(Kontributor : Edmundus Roke Wea)

Kontributor 7