7 Rekomendasi Buku Self Improvement, Cocok Dibaca untuk Mengawali 2023

Seperti judulnya, buku ini berfokus pada bagaimana self-love menjadi kunci dari keberhasilan.

Buku ini akan menjawab pertanyaan-pertanyaan semacam “bagaimana cara agar dapat benar-benar mencintai diri sendiri” dan “bagaimana mengubah energi negatif ke energi positif”.

Berbekal pengalaman dan intuisi bijaknya, Vex King berusaha untuk menginspirasi pembaca dengan memberikan beberapa tips yang bermanfaat.

2. The Things You Can See Only When You Slow Down – Haemin Sunim

Foto pendukung 2 rekomendasi buku self improvement
Rekomendasi buku self improvement, The Things You Can See Only When You Slow Down (Foto: Tangkap layar Pinterest/@mycafe101)

Buku ini mengajak pembaca untuk memahami bahwa tidak perlu turut berjalan secepat dunia berjalan.

Haemin Sunim juga ingin menunjukkan kekuatan dan kebahagiaan yang bisa didapatkan dari menjalani hidup dengan perlahan-lahan. Menariknya, buku ini juga menyajikan full-color illustration.

3. Sebuah Seni untuk Bersikap Bodo Amat – Mark Manson

Foto pendukung 3 buku self improvement
Rekomendasi buku self improvement, Sebuah Seni untuk Bersikap Bodo Amat (Foto: Tangkap layar Twitter/@gramediadotcom)

Pikiran positif tidak selalu dapat membawa kepada hal yang baik pula dan ada beberapa hal yang tidak perlu dipedulikan dalam hidup. Hal itu yang Mark Manson sampaikan dalam buku ini.

Mark juga mengajak pembaca menerima ketakutan, kesalahan, dan kebenaran yang menyakitkan untuk dapat menjadi pribadi yang lebih baik.

4. Filosofi Teras – Henry Manampiring

Foto pendukung 4 buku self improvement
Rekomendasi buku self improvement, Filosofi Teras (Foto: Tangkap layar Pinterest/@puci)
Admin