6 Cara Merawat Laptop Agar Tidak Cepat Rusak, Salah Satunya Jarang Disadari

Laptop yang baru saja dimatikan umumnya masih panas. Hal tersebut dapat dirasakan melalui keyboard yang terasa hangat.

Apabila laptop langsung ditutup, maka panas yang keluar dari laptop tidak akan tersirkulasi dengan baik sehingga akan merusak layar laptop.

BACA JUGA:  Panduan Memilih Kamera Fujifilm Lengkap, Content Creator Pemula Wajib Tahu

6. Aktifkan Battery Saver

Fitur Battery Saver dapat mengingatkan pengguna secara otomatis ketika baterai laptop sudah mencapai presentase rendah, seperti 10% atau 20%.

Keuntungan lainnya yang didapat dari fitur ini yaitu sistem akan melakukan penyesuaian saat baterai laptop sudah berada di bawah 20%.

Secara otomatis, sistem akan mengurangi aplikasi yang sedang berjalan ataupun menurunkan kecerahan layar guna menghemat penggunaan baterai.

Itulah beberapa cara merawat laptop agar tidak cepat rusak yang perlu diterapkan bagi para penggunanya. **** (Kontributor: Fatimah Nuraini)

Baca artikel menarik lainnya di Hariane.com

Admin