Tata Cara Berbuka Puasa, Kapan Sebaiknya Membaca Doa Berbuka Puasa?

Namun bila tidak ada air Zamzam, maka minum air putih biasa. Kemudian bila tidak ada air minum, disunahkan untuk berbuka dengan sesuatu yang manis.

6. Membaca Doa Berbuka Puasa

Setelah membatalkan puasa, maka selanjutnya yang harus dilakukan adalah membaca doa berbuka puasa, seperti berikut ini.

Doa berbuka puasa
Doa berbuka puasa. (NU Online)

Artinya:

“Ya Allah bagiMulah aku berpuasa, atas rizki-Mulah aku berbuka, padaMulah aku beriman, kepadaMulah aku bertawakkal (berserah diri). Telah hilang dahaga, dan telah basah tenggorokan, dan semoga tetaplah pahala -puasa, insya Allah Taala. Duhai Yang Maha Luas Anugerah-Nya, berikanlah ampunan bagiku. Segala puji bagi Allah Yang telah menolongku (memberikan petunjuk) sehingga aku berpuasa, dan yang telah memberikan rizki kepadaku sehingga aku bisa berbuka.”

BACA JUGA:  6 Adab Berpuasa di Bulan Ramadhan, Perlu Diketahui Agar Menambah Pahala

7. Makan dan Minum

Dalam tata cara berbuka puasa disebutkan bahwa setelah membaca doa berbuka puasa, maka dilanjutkan dengan makan dan minum secukupnya. ****

Baca artikel menarik lainnya di Hariane.com

 

 

 

 

Admin