HARIANE JOGJA – Simak syarat sayembara desain logo HUT Jateng ke-78 yang berhadiah laptop dan smartphone terbaru dari Pemprov Jateng berikut ini.
Desain logo HUT Jateng 2023 yang dipilih akan digunakan pada atribut perayaan hari jadi Provinsi Jawa Tengah yang baru saja mengalami perubahan tanggal.
Berdasarkan UU Nomor 11 Tahun 2023, pemerintah provinsi Jawa Tengah telah menetapkan hari jadi Jawa Tengah terbaru yaitu 19 Agustus 1945, di mana sebelumnya adalah 15 Agustus 1950.
Dilansir dari portal resmi provinsi Jawa Tengah, perubahan tanggal telah resmi disahkan dari sebelumnya 15 Agustus, menjadi 2 hari setelah hari kemerdekaan Indonesia tepatnya pada 19 Agustus.
Perubahan hari jadi Provinsi Jateng ini bertujuan untuk mengakhiri perbedaan pendapat antara kubu hukum yang berpatok pada UU Pembentukan Provinsi atau UU Nomor 10 tahun 1950, sedang kubu sejarah berpatok pada pengangkatan Gubernur pertama Jateng, Raden Panji Soeroso Tjondronegoro.
Dalam perhelatan ini akan dimeriahkan salah satunya dengan perlombaan desain logo HUT Jateng 2023.
Hasil logo pemenang selanjutnya akan dipergunakan sebagai materi publikasi di seluruh rangkaian kegiatan acara ulang tahun provinsi Jawa Tengah.
Syarat sayembara desain logo HUT Jateng dilansir dari akun Instagram Dinas Kominfo Provinsi Jateng
- Peserta terbuka bagi umum/warga negara Indonesia (WNI)
- Desain logo harus dibuat dalam bentuk file vector (.cdr/.ai)
- Seluruh ornamen merupakan karya sendiri (original)
- Karya tidak mengandung SARA, pornografi, dan kekerasan
- Belum pernah dikirim untuk perlombaan lain atau dipublikasi sebelumnya
- Mampu menggambarkan filosofi Provinsi Jawa Tengah dari berbagai sisi pandangan
- Diunggah melalui akun Instagram pribadi dalam 2 slide (slide pertama: desain logo, slide kedua: filosofi logo)
- Cantumkan hashtag #sayembaralogo78jateng dalam caption postingan
- Follow dan tag akun Instagram resmi @kominfo.jateng
- Setiap peserta dibebaskan mengirim karya desain terbaik sebanyak mungkin tanpa batasan
- Pemenang yang terpilih wajib mengirimkan file kepada panitia
- Desain logo pemenang akan menjadi hak cipta milik Pemprov Jateng
- Keputusan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat
- 1
- 2
Penulis dan Editor
-
Kontributor 10
-
Dyah Ayu
Bawaslu Sleman Periksa Panewu Anom Godean dan Lurah Sidoluhur Terkait Dugaan Pelanggaran Netralitas ASN
Polisi Tangkap Pelaku Penjambretan yang Akibatkan Korban Meninggal Dunia di Bantul
Kemunculan Sumber Air di Gunungkidul Setelah Gempa Hebohkan Warga
3 Pemuda Ditangkap Usai Curi Mobil Rental di Piyungan
Malam ini, Wayang Jogja Night Carnival 2024 Siap Memukau di HUT ke-268 Kota Yogyakarta
Bintang Film “Laut Tengah” Sapa Penonton di Jogja City Mall
Gubernur DIY Kukuhkan Adi Bayu Kristanto Sebagai Pjs Bupati Bantul
KPU Kulon Progo Gelar Deklarasi Kampanye Damai Menuju Pilkada 2024
PSS Sleman Siap Hadapi Liga 1 2024/2025 dengan Skuad Baru dan Ambisi Besar
Kasus DBD di Gunungkidul Mengalami Tren Penurunan, Masyarakat Diminta Tidak Lengah
BUDAYA
Malam ini, Wayang Jogja Night Carnival 2024 Siap Memukau di HUT ke-268 Kota Yogyakarta
Pelatihan Bahasa Sastra Dinas Kebudayaan Yogyakarta, Libatkan Teknologi Digital untuk Peningkatan Kualitas
GAYA HIDUP
Bintang Film “Laut Tengah” Sapa Penonton di Jogja City Mall
PSS Sleman Siap Hadapi Liga 1 2024/2025 dengan Skuad Baru dan Ambisi Besar
HARIANESIA
OLAHRAGA
PSS Sleman Siap Hadapi Liga 1 2024/2025 dengan Skuad Baru dan Ambisi Besar
GKR Hemas Ikut Nobar Indonesia Vs Iraq bersama Karang Taruna Kemantren Pakualaman di Alun-alun Sewandana
PENDIDIKAN
ZODIAK
Sifat Weton Jumat Wage yang Dinaungi Lintang Magelut dan Laku Pandita
Informasi Lengkap Weton Kelahiran 8 Februari 2023: Mulai dari Karakter, Pekerjaan, dan Jodoh
VIDEO
Bawaslu Sleman Periksa Panewu Anom Godean dan Lurah Sidoluhur Terkait Dugaan Pelanggaran Netralitas ASN
Polisi Tangkap Pelaku Penjambretan yang Akibatkan Korban Meninggal Dunia di Bantul
Kemunculan Sumber Air di Gunungkidul Setelah Gempa Hebohkan Warga
3 Pemuda Ditangkap Usai Curi Mobil Rental di Piyungan
Malam ini, Wayang Jogja Night Carnival 2024 Siap Memukau di HUT ke-268 Kota Yogyakarta
Bintang Film “Laut Tengah” Sapa Penonton di Jogja City Mall
Gubernur DIY Kukuhkan Adi Bayu Kristanto Sebagai Pjs Bupati Bantul
KPU Kulon Progo Gelar Deklarasi Kampanye Damai Menuju Pilkada 2024
PSS Sleman Siap Hadapi Liga 1 2024/2025 dengan Skuad Baru dan Ambisi Besar
Kasus DBD di Gunungkidul Mengalami Tren Penurunan, Masyarakat Diminta Tidak Lengah