7 Tips Membuat CV yang Menarik, HRD Pasti Melirik

Penting untuk menyesuaikan bagian CV ini dengan pekerjaan yang ditawarkan. Contohnya, apabila sedang melamar pekerjaan di bidang kreatif maka pengalaman yang harus ditonjolkan juga harus berkaitan dengan bidang tersebut.

5. Sampaikan Pencapaian yang Dimiliki

CV adalah media yang tepat untuk menjual diri sendiri dan menyoroti mengapa pekerjaan tersebut sesuai. Jadi, penting untuk menyisipkan pencapaian atau penghargaan yang pernah diraih.

6. Cantumkan Pelatihan, Pendidikan, dan Kursus

Skill yang ditampilkan pasti didapatkan dari proses pelatihan, pendidikan, atau kursus. Maka, penting untuk mencantumkan pelatihan, pendidikan, dan kursus yang pernah dilalui sebagai bukti pengembangan diri.

7. Referensi Tersedia Berdasarkan Peminatan

Yang terakhir dari tips membuat CV yang menarik adalah tidak apa-apa untuk membuat daftar referensi tersedia berdasarkan permintaan jika merasa tidak nyaman untuk mengungkapkan referensi yang dimiliki sampai lebih jauh ke dalam proses perekrutan.

BACA JUGA:  Cara Bikin SKCK Online Jogja Cepat untuk Keperluan Cari Kerja Hingga ke Luar Negeri

Itulah beberapa tips membuat CV yang menarik sebelum mengirimkannya ke HRD pada suatu perusahaan. **** (Kontributor: Alexander Dzulqornain Almadjedy)

 

Admin