11 Februari Tanggal Lahir Siapa? Inilah Profil Thomas Alva Edison Sang Penemu Bola Lampu Pijar

HARIANE JOGJA – Tanggal 11 Februari tanggal lahir siapa? ternyata pada ranggal ini seorang ilmuwan dilahirkan di Amerika.

Setiap 11 Februari diperingati sebagai hari lahirnya Thomas Alva Edison, seorang ilmuwan asli Amerika yang menjadi penemu bola lampu pijar pertama kali sepanjang sejarah.

Dalam profil Thomas Alva Edison, dijelaskan sejak tanggal 11 Februari 1847 hingga 18 Oktober 1931, dia mengabdi di dunia akademis dan melahirkan berbagai penemuan saintifik yang fenomenal.

Hal tersebut membuat tanggal 11 Februari menjadi suatu momentum yang penting untuk diketahui oleh masyarakat agar dapat mengingat jasa Thomas Alva Edison dalam membangun kemajuan untuk peradaban.

Setelah menjawab pertanyaan 11 Februari tanggal lahir siapa, ada baiknya untuk mengulas profil Thomas Alva Edison.

BACA JUGA:  Tanggal 10 Februari 2023 Hari Kacang-Kacangan Sedunia Diperingati Lagi, Ketahui Tema Menarik Tahun ini

Dikutip dari laman P2K Universitas Krisnadwipayana, Thomas Alva Edison secara historis seringkali mendapat nilai buruk saat masih bersekolah di tingkat dasar.

Ibunya kemudian memutuskan untuk mengajar Edison di rumah tanpa pendidikan formal. Di rumah Edison kecil dapat membaca berbagai buku maupun melakukan percobaan ilmiah secara bebas.

11 Februari tanggal lahir siapa , profil Thomas Alva Edison
Thomas Alva Edison. (Foto: edisonschools.edu.vn)

Kebiasaan ilmiah yang didukung oleh tingginya rasa ingin tahu Edison berhasil membawanya pada sejumlah pencapaian karir di dunia sains. Beberapa di antaranya adalah, sebagai berikut:

– 1870: Berhasil menemukan mesin telegraf yang dapat mencetak pesan-pesan di atas pita kertas panjang

Admin