HARIANE JOGJA – Dua dari 12 korban dukun pengganda uang Banjarnegara diserahkan kepada keluarga, Jumat, 7 April 2023.
Sementara itu Polres Banjarnegara masih membuka pos pengaduan orang hilang.
Total 12 korban dukun pengganda uang Banjarnegara yang ditemukan di kebun Slamet Tohari, di Kecamatan Wanayasa.
Penyerahan Korban Dukun Pengganda Uang Banjarnegara
Dua korban dukun Slamet Tohari yang berasal dari Lampung diserahkan langsung oleh Kapolres Banjarnegara, AKBP Hendri Yulianto.
Dua korban tersebut merupakan sepasang suami istri yang ditemukan pada pencarian hari ketiga, Selasa, 4 April 2023.
Diketahui korban tersebut bernama Irsyad dan istrinya, Wahyu Triningsih warga Kecamatan Negeri Katon, Kabupaten Pasawaran, Lampung.
Penyerahan jenazah dua korban tersebut dilakukan di RSUD Hj Anna Lasmanah, Banjarnegara.
Diberitakan sebelumnya, kasus dukun pengganda uang Banjarnegara terus didalami oleh polisi.
Setidaknya 12 korban yang berasal dari berbagai daerah ditemukan terkubur di kebun milik Slamet Tohari.
Dukun Slamet diamankan setelah terungkap praktik abal-abalnya dengan dalih dapat menggandakan uang.
Alih-alih mendapatkan uang berkali lipat, nyawa para korban justru dihabisi dengan memberi minuman bercampur potasium (racun ikan) dan obat penenang.
Slamet Tohari kemudian mengubur para korban setelah memastikan sudah tidak bernyawa.
- 1
- 2
Penulis dan Editor
-
Admin
-
Zakie Hakim
Bawaslu Sleman Periksa Panewu Anom Godean dan Lurah Sidoluhur Terkait Dugaan Pelanggaran Netralitas ASN
Polisi Tangkap Pelaku Penjambretan yang Akibatkan Korban Meninggal Dunia di Bantul
Kemunculan Sumber Air di Gunungkidul Setelah Gempa Hebohkan Warga
3 Pemuda Ditangkap Usai Curi Mobil Rental di Piyungan
Malam ini, Wayang Jogja Night Carnival 2024 Siap Memukau di HUT ke-268 Kota Yogyakarta
Bintang Film “Laut Tengah” Sapa Penonton di Jogja City Mall
Gubernur DIY Kukuhkan Adi Bayu Kristanto Sebagai Pjs Bupati Bantul
KPU Kulon Progo Gelar Deklarasi Kampanye Damai Menuju Pilkada 2024
PSS Sleman Siap Hadapi Liga 1 2024/2025 dengan Skuad Baru dan Ambisi Besar
Kasus DBD di Gunungkidul Mengalami Tren Penurunan, Masyarakat Diminta Tidak Lengah
BUDAYA
Malam ini, Wayang Jogja Night Carnival 2024 Siap Memukau di HUT ke-268 Kota Yogyakarta
Pelatihan Bahasa Sastra Dinas Kebudayaan Yogyakarta, Libatkan Teknologi Digital untuk Peningkatan Kualitas
GAYA HIDUP
Bintang Film “Laut Tengah” Sapa Penonton di Jogja City Mall
PSS Sleman Siap Hadapi Liga 1 2024/2025 dengan Skuad Baru dan Ambisi Besar
HARIANESIA
OLAHRAGA
PSS Sleman Siap Hadapi Liga 1 2024/2025 dengan Skuad Baru dan Ambisi Besar
GKR Hemas Ikut Nobar Indonesia Vs Iraq bersama Karang Taruna Kemantren Pakualaman di Alun-alun Sewandana
PENDIDIKAN
ZODIAK
Sifat Weton Jumat Wage yang Dinaungi Lintang Magelut dan Laku Pandita
Informasi Lengkap Weton Kelahiran 8 Februari 2023: Mulai dari Karakter, Pekerjaan, dan Jodoh
VIDEO
Bawaslu Sleman Periksa Panewu Anom Godean dan Lurah Sidoluhur Terkait Dugaan Pelanggaran Netralitas ASN
Polisi Tangkap Pelaku Penjambretan yang Akibatkan Korban Meninggal Dunia di Bantul
Kemunculan Sumber Air di Gunungkidul Setelah Gempa Hebohkan Warga
3 Pemuda Ditangkap Usai Curi Mobil Rental di Piyungan
Malam ini, Wayang Jogja Night Carnival 2024 Siap Memukau di HUT ke-268 Kota Yogyakarta
Bintang Film “Laut Tengah” Sapa Penonton di Jogja City Mall
Gubernur DIY Kukuhkan Adi Bayu Kristanto Sebagai Pjs Bupati Bantul
KPU Kulon Progo Gelar Deklarasi Kampanye Damai Menuju Pilkada 2024
PSS Sleman Siap Hadapi Liga 1 2024/2025 dengan Skuad Baru dan Ambisi Besar
Kasus DBD di Gunungkidul Mengalami Tren Penurunan, Masyarakat Diminta Tidak Lengah